Merk Susu Untuk Menaikkan Hb

Apa saja Merk susu untuk menaikkan Hb? Salah satu protein utama dalam sel darah merah ialah hemoglobin (HB), bertanggung jawab untuk mengangkut oksigen dari paru-paru ke jaringan tubuh.

Kadar HB yang normal sangat penting untuk kesehatan tubuh, karena kadar HB yang rendah dapat menyebabkan anemia, ditandai dengan kekurangan darah. Anemia biasanya muncul melalui gejala-gejala seperti lemas, pucat, sesak napas, pusing, dan kelelahan.

Meningkatkan atau menaikkan kadar hemoglobin atau HB bisa dilakukan dengan mengkonsumsi makanan kaya akan zat besi, asam folat, dan vitamin B12, nutrisi ini penting untuk produksi sel darah merah.

merk susu untuk menaikkan HB

Kenali Tanda-Tanda Hemoglobin (Hb) Rendah

Hemoglobin (Hb), protein dalam sel darah merah, membawa oksigen dari paru-paru ke seluruh tubuh.

Kadar Hb yang rendah menyebabkan anemia, yang menyebabkan berbagai gejala, sama seperti penjelasan di awal.

Inilah tanda-tanda yang harus diperhatikan mengenai kadar HB yang rendah, menurut beberapa sumber website:

  • Pusing
  • Nyeri dada
  • Kulit pucat
  • Sakit kepala
  • Kesulitan bernapas
  • Telinga berdenging
  • Badan mudah lemas
  • Tangan dan kaki dingin
  • Detak jantung yang cepat dan tidak teratur

Jika masalah yang terjadi lebih serius dan mendalam, segera periksa ke dokter atau klinik terdekat untuk dapat diagnosa lebih lanjut lagi.

Ini Dia Merk Susu Untuk Menaikkan Hb

Ini Dia Merk Susu Untuk Menaikkan Hb
Ini Dia Merk Susu Untuk Menaikkan Hb

Baca juga: Merk Susu Penggemuk Badan untuk Dewasa di Indomaret

Baca Juga :  7 Cara Pasang Set Top Box Ke TV Tabung, Mudah Dan Praktis

1. Anlene Gold

1. Anlene Gold
1. Anlene Gold

Merk susu untuk menaikkan Hb pertama adalah Anlene Gold,  merek susu kaya kalsium dengan zat besi heme dapat membantu meningkatkan hemoglobin secara efektif.

Selain itu Anlene Gold juga mengandung kalsium yang tinggi sangat baik untuk kesehatan tulang.

Sudah tahu Merk Susu Pengganti Makanan untuk Orang Sakit Terbaik?

2. Sustagen Premium

2. Sustagen Premium
2. Sustagen Premium

Sustagen Premium merupakan merk susu untuk menaikkan HB, masuk ke dalam kategori susu multivitamin dengan zat besi dan nutrisi yang sangat penting.

Selain berfungsi untuk meningkatkan kadar hemoglobin, Sustagen Premium juga dapat mempertahankan energi.

Baca juga: Merk Susu Kambing Etawa Penggemuk Badan Terbaik.

3. Lactogen 3

3. Lactogen 3
3. Lactogen 3

Merk susu untuk menaikkan Hb ketiga yang cocok untuk anak-anak adalah Lactogen 3.

Diperkaya akan zat besi dan memiliki nutrisi untuk pertumbuhan dan perkembangan anak.

Lactogen 3 juga dapat mencegah anemia sekaligus meningkatkan hemoglobin pada anak.

4. Enfagrow A+

4. Enfagrow A+
4. Enfagrow A+

Enfagrow A+ mengandung zat besi dan DHA untuk perkembangan otak anak.

Sebagai merk susu untuk menaikkan Hb, Enfagrow A+ juga dapat mencegah anemia pada anak.

5. Ensure Gold

5. Ensure Gold
5. Ensure Gold

Ensure Gold adalah merk susu untuk menaikkan Hb kelima yang direkomendasikan untuk orang dewasa yang kurang akan nutrisi, termasuk zat besi.

Karena Ensure Gold mengandung Omega-3, kolin, dan vitamin D untuk hemoglobin dan bagus untuk kesehatan jantung.

6. HiLo Platinum

6. HiLo Platinum
6. HiLo Platinum

Merk susu untuk menaikkan Hb terakhri adalah Hilo Platinum, susu rendah lemak yang tinggi akan zat besi dan protein.

Hilo platinum menjadi susu yang paling ideal untuk menjaga berat badan sekaligus meningkatkan hemoglobin atau HB.

7. V-Soy Multi-Grain

7. V-Soy Multi-Grain
7. V-Soy Multi-Grain

V-Soy Multi-Grain adalah susu kedelai alami yang terbuat dari kedelai dan biji-bijian seperti beras merah, barley, wijen, dan ekstrak malt.

Baca Juga :  30+Dokter Gigi Terbaik Di Jakarta

Merk susu untuk menaikkan Hb juga ideal untuk ibu hamil karena dapat meningkatkan protein ASI dan mengandung vitamin A, B12, dan D.

8. V-Soy Kacang Kedelai Original

8. V-Soy Kacang Kedelai Original
8. V-Soy Kacang Kedelai Original

V-Soy Kacang Kedelai Original mengandung zat besi dan protein yang sangat bermanfaat untuk menaikkan HB.

Terbuat dari bahan alami yaitu kacang kedelai pilihan, yang kaya nutrisi protein, vitamin (A1, B1, B2, B3, B12, E), kalsium, zat besi, dan asam folat.

V-Soy Kacang Kedelai Original lebih disukai daripada susu sapi segar apalagi untuk penderita anemia.

9. Lactamil Pregnasis

9. Lactamil Pregnasis
9. Lactamil Pregnasis

Lactamil Pregnasis memang khusus direkomendasikan untuk ibu hamil karena kandungan folat nya tinggi, jadi penting untuk pembentukan sel darah merah.

Selain itu, Lactamil Pregnasis juga memiliki kandungan zat besi nya yang tinggi, sehingga penting untuk produksi hemoglobin.

Jadi enggak perlu ragu lagi buat ibu segera beli Merk susu untuk menaikkan Hb dari Lactamil Pregnasis.

Karena Lactamil Pregnasis mengandung protein yang baik untuk perkembangan jaringan, dan juga terkenal lembut di perut, mengurangi mual selama kehamilan.

10. Prenagen

10. Prenagen
10. Prenagen

Prenagen adalah merk susu untuk menaikkan hb, di formulasi kan khusus untuk wanita hamil dengan vitamin essensial, zat besi, dan asam folat.

Memiliki manfaat penting bagi ibu hamil untuk meningkatkan produksi hemoglobin, mengurangi risiko gejala anemia seperti pusing dan kelelahan.

Tips Memilih Merk Susu Untuk Menaikkan Hb

Susu merupakan sumber zat besi yang baik, zat besi merupakan mineral yang sangat dibutuhkan untuk memproduksi Hb pada tubu.

Oleh sebab itu, susu menjadi pilihan mudah untuk menaikkan Hb ke kondisi normal.

Namun tidak boleh sembarang memilih susu, ada beberapa tips yang perlu diperhatikan saat memilih merk susu untuk menaikkan hb:

  • Pilihlah susu yang mengandung zat besi

Zat besi penting untuk menaikkan hemoglobin (Hb).

Baca Juga :  Laptop Asus 4 Jutaan Terbaik

Pilihlah susu dengan tambahan zat besi untuk membantu meningkatkan kadar Hb.

Contohnya susu sapi alami mengandung 0,5-1,5 miligram zat besi per cangkir.

Selain susu sapi, susu yang mengandung zat besi lainnya juga ada susu kambing, susu almond, dan susu kedelai.

  • Pilihlah susu yang mengandung Vitamin C

Vitamin C akan membantu penyerapan zat besi.

Penting sekali untuk memilih susu yang mengandung vitamin C untuk menaikkan Hb.

Susu sapi mengandung sekitar 1 miligram vitamin C per cangkir.

Susu sapi yang difortifikasi dapat mengandung sekitar 2 miligram vitamin C per cangkir.

  • Hindari Susu dengan Tambahan Gula

Susu dengan tambahan gula hanya akan meningkatkan kadar gula darah, tidak ideal untuk anda yang mengalami anemia.

Susu sapi murni tidak mengandung gula tambahan.

Susu sapi diperkaya zat besi atau vitamin C juga biasanya bebas gula.

  • Pilihlah Susu Rendah Lemak

Pilihlah susu rendah lemak kalau boleh tanpa lemak sama sekali, karena penting untuk kesehatan yang baik tubuh yang lebih baik.

Susu sapi biasa mengandung sekitar 3,25% lemak, sedangkan susu sapi rendah lemak mengandung sekitar 1,5% lemak, dan susu sapi tanpa lemak bebas lemak.

Kesimpulan

Merk Susu Untuk Menaikkan Hb
Merk Susu Untuk Menaikkan Hb

Setiap orang memiliki kebutuhan nutrisi yang beragam, oleh sebab itu penting sekali untuk memenuhi petunjuk yang disarankan dari produk susu yang diinginkan. Merk susu untuk menaikkan Hb khusus untuk ibu hamil, Prenagen dan Lactamil Pregnasis sangat direkomendasikan karena memiliki kandungan zat besi, B12, dan asam folat.

Namun, bunda harus paham bahwa hanya mengkonsumsi susu saja tidak cukup untuk menaikkan hemoglobin. Bunda harus rajin juga mengkonsumsi makanan kaya zat besi, vitamin B12, dan folat, seperti daging merah, hati, unggas, ikan, sayuran hijau, dan kacang-kacangan.

Artikel Menarik Lainnya